1/6
Kieran Trippier gantung sepatu dari tim nasional Inggris. Ia mengumumkan pengunduran dirinya dari timnas pada Kamis (29/8/2024) malam WIB. (JAVIER SORIANO / AFP)
Euro 2024 jadi arena terakhir bek Newcastle United itu berbareng Tim Tiga Singa. (Glyn KIRK / AFP)
Pengumumannya muncul beberapa jam sebelum manajer sementara Inggris Lee Carsley mengumumkan skuad pertamanya untuk laga Nations League melawan Irlandia dan Finlandia. (ANDY BUCHANAN / AFP)
Kieran Trippier sudah bermain di Timnas Inggris sejak 2017. Ia mencatatkan 54 penampilan, 3 di antaranya sebagai kapten tim. (Oli Scarff / AFP)
Trippier jadi langganan Timnas Inggris di arena Piala Dunia 2018 dan 2020. Dia juga mengisi sektor pertahanan pada Euro 2020 dan 2024. (Kirill KUDRYAVTSEV / AFP)
Pencapaian terbaik pemain 33 tahun itu berbareng Timnas Inggris adalah dua kali jadi finalis Piala Eropa. Pertandingan terakhirnya dilakukan saat Inggris kalah dari Spanyol di final Euro 2024. (JOHN SIBLEY / POOL / AFP)