Bikin Bangga Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Cetak Brace saat Oxford United Kalahkan Banbury 6-0

Sedang Trending 4 jam yang lalu
Marselino Ferdinan sukses membikin bangga pengemar Timnas Indonesia setelah dia mencetak brace untuk Oxford United dalam laga melawan Banbury United di perempat final Oxfordshire Senior Cup pada Rabu (22/1/2025) awal hari WIB.
Sumber liputan6.com olaraga
liputan6.com olaraga